Gantari TV

Warga Kodim 1710/Mimika Kembali Bagikan Takjil Gratis Buka Puasa Kepada Masyarakat Pengguna Jalan

GANTARITV.COM Timika – Memasuki hari ke-12 bulan suci Ramadhan 1446 H, Kodim 1710/Mimika kembali membagikan takjil gratis berbuka puasa kepada pengendara motor atau masyarakat pengguna jalan yang melintas depan SMPN 2 Mimika Jl. Budi Utomo, Distrik Mimika Baru, Kabupaten Mimika, Rabu (12/03/2025).

Kegiatan yang dipimpin langsung oleh Dandim 1710/Mimika Letkol Inf M.Slamet Wijaya, S.Sos,.M. Han,.M.A tersebut merupakan salah satu wujud kepedulian dari keluarga besar Kodim 1710/Mimika terhadap masyarakat, khususnya yang tengah menjalankan ibadah puasa di bulan suci Ramadhan 1446 H tahun 2025 ini. Terlihat dengan penuh humanis, para prajurit dan Persit KCK Cab. XXXV Kodim 1710/Mimika saling menyapa dengan masyarakat saat berlangsungnya aksi bagi-bagi takjil gratis tersebut.

Pada kesempatan tersebut, Dandim 1710/Mimika mengatakan kegiatan berbagi takjil ini merupakan wujud kepedulian keluarga besar Kodim 1710/Mimika kepada masyarakat yang menjalankan ibadah puasa maupun tidak puasa yang sedang melintas dimana saat mejelang berbuka mereka masih dalam perjalanan.

“Aksi bagi-bagi takjil gratis di hari ke-12 ini merupakan salah satu program rutin Kodim 1710/Mimika disetiap bulan suci Ramadhan, sekaligus sebagai sarana silaturahmi TNI khususnya anggota Kodim 1710/Mimika dengan masyarakat. Melalui kegitan ini diharapkan masyarakat akan semakin merasakan keberadaan TNI ditengah-tengah mereka dan semoga kegiatan ini bisa menjadi amal ibadah dan kebaikan untuk semuanya di bulan Ramadhan,” kata Dandim. (*)

Berita Terbaru

Video Terbaru

Berita Lainnya

Kisah Heroik Polisi di Wilayah Terpencil Kabupaten Touna, Jalan Kaki 12 Jam Kawal Logistik Pemilu

Kisah Heroik Polisi di Wilayah Terpencil Kabupaten Touna, Jalan Kaki 12 Jam Kawal Logistik Pemilu

GANTARITV.COM TOUNA - Pesta demokrasi Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 menjadi perjuangan tersendiri bagi personel Polri. Khusunya bagi polisi yang bertugas

Kunjungan Binmas Polsek Medan Satria Ke Majelis Taklim Ibu Darussalam

Kunjungan Binmas Polsek Medan Satria Ke Majelis Taklim Ibu Darussalam

Kota Bekasi – Dalam rangka mempererat kemitraan antara Polri dan masyarakat serta meningkatkan kesadaran akan pentingnya menjaga keamanan dan ketertiban

Kapolri Apresiasi Pembebasan Pilot Susi Air oleh Personel Gabungan Polri-TNI

Kapolri Apresiasi Pembebasan Pilot Susi Air oleh Personel Gabungan Polri-TNI

GANTARITV.COM Jakarta - Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo mengapresiasi pembebasan pilot Susi Air, Kapten Philip Mark Mehrtens, yang dilakukan oleh

Bhabinkamtibmas Kelurahan Kemanggisan Monitoring Kegiatan DPRD DKI Jakarta dan Pengobatan Gratis untuk Warga

Bhabinkamtibmas Kelurahan Kemanggisan Monitoring Kegiatan DPRD DKI Jakarta dan Pengobatan Gratis untuk Warga

Jakarta Barat – Selasa, 24 Juni 2025 Dalam rangka mendukung kegiatan masyarakat dan memperkuat sinergitas antara lembaga legislatif dan masyarakat,

Polres Metro Bekasi Kota Gencar Edukasi Bahaya Narkoba Sejak Dini di SMPN 31

Polres Metro Bekasi Kota Gencar Edukasi Bahaya Narkoba Sejak Dini di SMPN 31

GANTARITV.COM Kota Bekasi, 6 Maret 2025 – Polres Metro Bekasi Kota melalui Satuan Reserse Narkoba (Satres Narkoba) menggelar penyuluhan bahaya

Jumat Curhat di Graha Indah, Jatiasih: Serap Aspirasi dan Jaga Kondusifitas Jelang Pilkada 2024

Jumat Curhat di Graha Indah, Jatiasih: Serap Aspirasi dan Jaga Kondusifitas Jelang Pilkada 2024

GANTARITV.COM BEKASI - Upaya mendekatkan diri dengan masyarakat dan menyerap aspirasi secara langsung terus dilakukan oleh Polsek Jatiasih. Pada hari

Patroli Maritim, Pesawat Boeing 737-200 dari Skadron Udara 5 Deteksi Pesawat Asing Memasuki Wilayah Udara Indonesia

Patroli Maritim, Pesawat Boeing 737-200 dari Skadron Udara 5 Deteksi Pesawat Asing Memasuki Wilayah Udara Indonesia

GANTARITV.COM Jatim - Pesawat Boeing 737-200 dari Skadron Udara 5 Lanud Sultan Hasanuddin dengan callsign Camar Flight melaksanakan misi patroli maritim,

Bidhumas Polda Metro Jaya Gelar Workshop Pembuatan Konten Menarik

Bidhumas Polda Metro Jaya Gelar Workshop Pembuatan Konten Menarik

GANTARITV.COM Jakarta – Upaya meningkatkan kemampuan Personel, Bidhumas Polda Metro Jaya menggelar workshop pembuatan konten menarik di Ruang Media Managemant Centre

Apresiasi Tokoh Masyarakat untuk Polri dalam Pengamanan Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 di Bekasi Barat

Apresiasi Tokoh Masyarakat untuk Polri dalam Pengamanan Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 di Bekasi Barat

GANTARITV.COM BEKASI - Pengamanan Natal 2024 dan perayaan malam Tahun Baru 2025 di wilayah Bekasi Barat berlangsung kondusif dan damai.

Bhabinkamtibmas Jakasampurna Polsek Bekasi Barat Bersama Warga RW. 04 Peringati Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H

Bhabinkamtibmas Jakasampurna Polsek Bekasi Barat Bersama Warga RW. 04 Peringati Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H

GANTARITV.COM BEKASI – Dalam rangka memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H, Bhabinkamtibmas Jakasampurna, Aiptu Sulistanto, mengikuti kegiatan yang diselenggarakan oleh