Gantari TV

Kapolsek Bekasi Selatan Wakili Kapolres Hadiri Upacara Hari Pendidikan Nasional tingkat Kota Bekasi

GANTARITV.COM BEKASI, Mewakili Kapolres Metro Bekasi Kota Kombes Pol Dani Hamdani, S.I.K.M.P.M, Kapolsek Bekasi Selatan Kompol Untung Riswaji menghadiri peringatan Hari Pendidikan Nasional di Plaza Pemkot Bekasi, Jl. Ahmad Yani Kota Bekasi pada Kamis (02/05/14).

Pada peringatan Hardiknas dengan tema “Bergerak Bersama Lanjutkan Merdeka Belajar” ini nampak hadir PJ Walikota Bekasi R Gani Muhammad, Sekda Kota Bekasi Junaidi, Danramil 01/Kranji Letkol Inf. Choirul Anwar serta para pejabat lainnya.

Pada kesempatan itu juga PJ Walikota Bekasi R Gani Muhammad membacakan sambutan dari Kemendikbudristek RI terkait pendidikan di Indonesia.

“Menjadi pemimpin dari gerakan Merdeka Belajar semakin menyadarkan kami tentang tantangan dan kesempatan yang kita miliki untuk memajukan pendidikan Indonesia,” kata Gani Muhammad.

Berbagai perubahan pada pendidikan menjadi tantangan yang sangat berat terlebih pada era digital. Tranformasi pada sistem dalam dunia pendidikan yang besar menjadikan tantangan sendiri.

“Bukan hal yang mudah untuk mentransformasi sebuah sistem yang sangat besar. Bukan tugas yang sederhana untuk mengubah perspektif tentang proses pembelajaran,” imbuhnya.

“Pada awal perjalanan, kita sadar bahwa membuat perubahan butuh perjuangan. Rasa tidak nyaman menyertai setiap langkah menuju perbaikan dan kemajuan,” katanya menambahkan.

Berita Terbaru

Video Terbaru

Berita Lainnya

Tanpa Pamrih dan Gercep, Prajurit Lipan Evakuasi Warga Kampung Kuller di Perbatasan RI-PNG Yang Lemah Tak Berdaya

Tanpa Pamrih dan Gercep, Prajurit Lipan Evakuasi Warga Kampung Kuller di Perbatasan RI-PNG Yang Lemah Tak Berdaya

GANTARITV.COM Merauke,- Jiwa tidak pernah pamrih dan gerakan yang sigap Prajurit Satgas Pamtas Yonif 726/Tml saat warga Kuller meminta bantuan untuk

Pererat Silaturahmi, Satgas Yonif 715/Mtl Ajang Sana Ke Kediaman Kepala Dinas Pendidikan Puncak Jaya

Pererat Silaturahmi, Satgas Yonif 715/Mtl Ajang Sana Ke Kediaman Kepala Dinas Pendidikan Puncak Jaya

GANTARITV.COM Puncak Jaya - Sebagai wujud kedekatan dan kecintaan masyarakat kepada TNI, Pos Pruleme Satgas Yonif 715/Mtl terus aktif membangun

Peduli dan Empati, Kapolsek Bekasi Barat Jenguk Anggota yang Sakit

Peduli dan Empati, Kapolsek Bekasi Barat Jenguk Anggota yang Sakit

Bekasi Kota,- Sebagai wujud kepedulian dan empati terhadap anggota yang tengah mengalami musibah, Kapolsek Bekasi Barat AKP Dr. H. Wahyudi,

GIAT SINERGITAS TNI – POLRI MELAKSANAKAN TAKZIAH ALM. IDIM KURNIAWAN, KETUA POKDAR KAMTIBMAS KELURAHAN CIKETING UDIK

GIAT SINERGITAS TNI – POLRI MELAKSANAKAN TAKZIAH ALM. IDIM KURNIAWAN, KETUA POKDAR KAMTIBMAS KELURAHAN CIKETING UDIK

GANTARITV.COM Bekasi Kota– Sebagai wujud solidaritas dan sinergitas yang erat antara TNI dan Polri, Bhabinkamtibmas Kelurahan Ciketing Udik, Aipda Hendro

Polsek Rawa Lumbu Amankan Ibadah Paskah di GKI Kemang Pratama

Polsek Rawa Lumbu Amankan Ibadah Paskah di GKI Kemang Pratama

GANTARITV.COM Kota Bekasi, – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban selama perayaan Paskah, personel Polsek Rawa Lumbu bersama unsur TNI dan

Relawan Go-Tri Mustikasari, Padurenan, dan Cimuning Deklarasikan Dukungan Ridho untuk Calon Walikota Bekasi 

Relawan Go-Tri Mustikasari, Padurenan, dan Cimuning Deklarasikan Dukungan Ridho untuk Calon Walikota Bekasi 

GANTARITV.COM BEKASI - Relawan Go-Tri dari tiga kelurahan, yaitu Mustikasari, Padurenan, dan Cimuning, yang berada di wilayah hukum Polsek Bantargebang,

PEMKOT Bekasi Menjadi Rujukan Studi Lapangan Pelayanan Publik MABES TNI

PEMKOT Bekasi Menjadi Rujukan Studi Lapangan Pelayanan Publik MABES TNI

GANTARITV.COM Kota Bekasi - Pemerintah Kota Bekasi terpilih menjadi rujukan studi lapangan pelayanan publik oleh Mabes TNI, yang diselenggarakan pada

Kasum TNI Terima Courtesy Call Athan Australia Brigjen Matt Campbell

Kasum TNI Terima Courtesy Call Athan Australia Brigjen Matt Campbell

GANTARITV.COM (Puspen TNI) - Kepala Staf Umum (Kasum) TNI Letjen TNI Richard Tampubolon menerima kunjungan Athan Australia Brigjen Matt Campbell

Jasa Raharja Jabar Santuni Korban Meninggal Dunia Akibat Kecelakaan di Kecamatan Sukasari Kabupaten Sumedang

Jasa Raharja Jabar Santuni Korban Meninggal Dunia Akibat Kecelakaan di Kecamatan Sukasari Kabupaten Sumedang

GANTARITV.COM - Terjadi kecelakaan lalu lintas di Jalan Raya Bandung – Garut Dusun Cikijing Desa Mangunarga Kecamatan Cimanggung Kabupaten Sumedang,

Panglima TNI Kunjungan ke MUI Bahas Masalah Keagamaan dan Palestina

Panglima TNI Kunjungan ke MUI Bahas Masalah Keagamaan dan Palestina

GANTARITV.COM (Puspen TNI). Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto melaksanakan kunjungan ke Majelis Ulama Indonesia (MUI) Pusat dalam rangka menerima hasil