Gantari TV

Kodim 1715/Yahukimo Rayakan Syukuran HUT Kodam XVII/Cenderawasih Ke-61

GANTARITV.COM Yahukimo — Kodim 1715/Yahukimo bersama prajurit Kodim, Satgas Yonif 7 Marinir, dan Satgas Kopasgat menggelar syukuran untuk memperingati HUT Kodam XVII/Cenderawasih ke-61. Acara yang diadakan dengan khidmat dan penuh kebersamaan tersebut diikuti oleh seluruh personel yang bertugas di wilayah Yahukimo. Jumat (17/05/2024).

Dalam sambutannya, Dandim 1715/Yahukimo Letkol Inf Tommy Yudistyo, S.Sos.,M.Han. mengungkapkan rasa syukur dan bangga atas perjalanan Kodam XVII/Cenderawasih yang telah berusia 61 tahun. Ia juga menekankan pentingnya semangat kebersamaan dan dedikasi dalam melaksanakan tugas menjaga keamanan dan kesejahteraan masyarakat di Papua.

Selain itu, kehadiran Satgas Yonif 7 Marinir dan Satgas Kopasgat dalam acara syukuran tersebut menjadi momentum untuk memperkuat sinergi antarlembaga dalam menjaga kedaulatan negara dan memberikan perlindungan kepada warga Yahukimo. Mereka turut memberikan apresiasi atas kerja samanya serta berharap hubungan kolaboratif ini dapat terus terjalin dan berkembang ke depan.

Acara syukuran HUT Kodam XVII/Cenderawasih ke-61 ini juga diisi dengan do’a bersama. Semangat kebersamaan dan semangat juang untuk menjaga NKRI tampak begitu kuat dalam setiap ucapan para prajurit yang hadir.

Kodim 1715/Yahukimo dan seluruh prajurit lainnya berharap semoga kebersamaan dan sinergi yang terjalin dapat terus ditingkatkan demi terwujudnya keamanan dan kesejahteraan bagi masyarakat Papua, khususnya di wilayah Yahukimo. Selamat ulang tahun ke-61 Kodam XVII/Cenderawasih, semoga semangat juang selalu menyertai dalam melaksanakan tugas negara.

Berita Terbaru

Video Terbaru

Berita Lainnya

Terapkan Pola Hidup Rapih, Satgas Yonif 715/Mtl Berikan Layanan Potong Rambut Gratis dan Gunting Kuku kepada Masyarakat Puncak Jaya

Terapkan Pola Hidup Rapih, Satgas Yonif 715/Mtl Berikan Layanan Potong Rambut Gratis dan Gunting Kuku kepada Masyarakat Puncak Jaya

Puncak Jaya - Dalam rangka meningkatkan kedekatan dengan masyarakat di daerah perbatasan, khususnya dalam hal ini penampilan, Satgas Pamtas Kewilayahan

Sinergi dan Semangat Bhayangkara: Polres Pelabuhan Tanjung Priok Gelar Lomba Tenis Meja HUT ke-79

Sinergi dan Semangat Bhayangkara: Polres Pelabuhan Tanjung Priok Gelar Lomba Tenis Meja HUT ke-79

Jakarta – Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun Bhayangkara ke-79, Polres Pelabuhan Tanjung Priok menggelar kegiatan Lomba Tenis Meja yang

Tim TP3 Polres Metro Bekasi Kota Berhasil Ringkus Terduga Pelaku Begal di Bantargebang

Tim TP3 Polres Metro Bekasi Kota Berhasil Ringkus Terduga Pelaku Begal di Bantargebang

GANTARITV.COM BEKASI, Tim Perintis Presisi Polres Metro Bekasi Kota (TP3)  kembali mengamankan 2 terduga pelaku begal di Jl. Pasar Lama

Kapolda Kalteng Apresiasi Polres Lamandau Ungkap Sabu Jumlah Besar: Teruslah Berbuat Baik

Kapolda Kalteng Apresiasi Polres Lamandau Ungkap Sabu Jumlah Besar: Teruslah Berbuat Baik

GANTARITV.COM Kalteng - Kapolda Kalimantan Tengah (Kalteng), Irjen Djoko Poerwanto mengapresiasi Polres Lamandau yang kembali menggagalkan peredaran gelap narkotika jenis sabu

Meriahkan HUT RI, Pagelaran Wayang Kulit Jowo Ngawiji Hibur Warga Mustikajaya

Meriahkan HUT RI, Pagelaran Wayang Kulit Jowo Ngawiji Hibur Warga Mustikajaya

GANTARITV.COM BEKASI - Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Republik Indonesia ke-79, warga Kelurahan Mustikajaya, Kecamatan Mustikajaya, Kota Bekasi, dihibur dengan

Kerja Keras Sat Narkoba Polres Simalungun, Pengedar Sabu di Parapat Ditangkap dengan Bukti 16.20 Gram Sabu

Kerja Keras Sat Narkoba Polres Simalungun, Pengedar Sabu di Parapat Ditangkap dengan Bukti 16.20 Gram Sabu

GANTARITV.COM SIMALUNGUN - Penggerebekan mendadak oleh Satuan Narkoba (Sat Narkoba) Polres Simalungun berhasil mengamankan seorang pria bersama sejumlah barang bukti narkotika

Kakorlantas Fokus Persiapan Arus Balik Lebaran 2025

Kakorlantas Fokus Persiapan Arus Balik Lebaran 2025

GANTARITV.COM Jawa Barat – Kakorlantas Polri, Irjen Pol. Agus Suryonugroho, menyatakan bahwa fokus pengamanan lalu lintas kini bergeser pada persiapan

Danramil 01/Menteng Berikan Penekanan Kepada Babinsa Saat Apel Pagi

Danramil 01/Menteng Berikan Penekanan Kepada Babinsa Saat Apel Pagi

GANTARITV.COM Menteng - Selepas Apel Pagi Danramil 01/Menteng Mayor Inf berikan penekanan kepada Babinsa Koramil 01/Menteng, bertempat Makoramil 01/Menteng Jl. Prof.

Patroli Bareng, TNI-Polri Kompak Jaga Kamtibmas di Jakasetia Bekasi Selatan

Patroli Bareng, TNI-Polri Kompak Jaga Kamtibmas di Jakasetia Bekasi Selatan

Bekasi – Kolaborasi antara Bhabinkamtibmas Polsek Bekasi Selatan Aiptu M. Fathullah dan Babinsa Sertu Santoso terlihat nyata saat keduanya melaksanakan

Ungkap 6,6 Kg Sabu dan Tembakau Sintetis, Polsek Kebon Jeruk Amankan dua Residivis, Ini Modusnya

Ungkap 6,6 Kg Sabu dan Tembakau Sintetis, Polsek Kebon Jeruk Amankan dua Residivis, Ini Modusnya

GANTARITV.COM Jakarta Barat – Sederet barang bukti narkoba jenis sabu dan tembakau sintetis yang totalnya mencapai lebih dari 6,6 kilogram dipajang