Gantari TV

Babinsa Koramil 06/Cakung Laksanakan Giat Karya Bhakti.

GANTARITV.COM Jakarta Timur – Babinsa Koramil 06/Cakung, Sertu Ucok Bambang bersama anggota PPSU melaksanakan kegiatan karya bhakti membersihkan sampah-sampah yang berserakan di atas trotoar terletak di jalan Raya Bekasi Rt. 005 Rw. 011 Kel. Jatinegara Kec. Cakung Jakarta Timur, Jumat (20/12/24).

Karya bhakti yang dilakukan Babinsa bersama anggota PPSU tersebut diharapkan benar-benar membawa manfaat bagi kepentingan warga sekitar RW 011, serta bermanfaat pula untuk terbinanya hubungan baik antara TNI dan Rakyat.

Pada kesempatan tersebut, Sertu Bambang memberikan himbauannya tentang pentingnya kegiatan karya bhakti yang di laksanakan pada hari ini, Babinsa dan anggota PPSU bergotong royong membersihkan jalan trotoar dari sampah yang berserakan karena menggangu dari pemandangan.

Pembersihan sampah organik maupun non organik atau sampah plastik dan sampah daun yang berjatuhan beserta pembersihan saluran air atau selokan yang terhambat akibat sampah adalah sasaran utama kegiatan karya bhakti kita kali ini, ucap Babinsa.

Babinsa sudah seharusnya selalu siap membantu mengatasi kesulitan warga binaannya. Seperti halnya kerja bhakti yang merupakan sarana efektif untuk mempererat tali silaturahmi, kebersamaan dan terciptanya kemanunggalan TNI dan Rakyat, serta dapat membantu kesulitan masyarakat di wilayah binaannya.

Berita Terbaru

Video Terbaru

Berita Lainnya

Polri Siapkan 1.676 Personil, Amankan Obyek Vital di Wilayah Jakarta Pusat

Polri Siapkan 1.676 Personil, Amankan Obyek Vital di Wilayah Jakarta Pusat

GANTARITV.COM Jakarta - Sebanyak 1.676 personel gabungan dikerahkan untuk mengamankan beberapa obyek vital di wilayah Jakarta Pusat hari ini. "Dalam rangka

Polsek Bekasi Selatan Intensifkan Patroli Malam untuk Cegah Kejahatan Jalanan

Polsek Bekasi Selatan Intensifkan Patroli Malam untuk Cegah Kejahatan Jalanan

Bekasi - Dalam rangka meningkatkan keamanan dan kenyamanan masyarakat, Polsek Bekasi Selatan mengintensifkan patroli malam di sejumlah titik rawan kejahatan

Bhabinkamtibmas Bantargebang Hadiri acara Reses DPRD Kota Bekasi Dapil 3 Sarwin Edi Saputra

Bhabinkamtibmas Bantargebang Hadiri acara Reses DPRD Kota Bekasi Dapil 3 Sarwin Edi Saputra

GANTARITV.COM BEKASI - Bhabinkamtibmas kel. Bantar Gebang Aiptu Zaenal.M. menghadiri kegiatan Reses Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Bekasi

Groundbreaking Gereja Seroja. Pj Gani; Seluruh Persyaratan Sudah dipenuhi

Groundbreaking Gereja Seroja. Pj Gani; Seluruh Persyaratan Sudah dipenuhi

GANTARITV.COM BEKASI - Peletakan batu pertama Gedung Gereja Kristen Pasundan Jemaat Seroja yang berlangsung di Jl. Tomat No.5a RT001/RW 005

Masyarakat Antusias Rayakan HUT RI ke-80, Pasukan Berkuda Turangga Polri Jadi Perhatian Publik

Masyarakat Antusias Rayakan HUT RI ke-80, Pasukan Berkuda Turangga Polri Jadi Perhatian Publik

Jakarta – Suasana perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80 di kawasan Monas dan sekitarnya berlangsung meriah dan

1.250 Personel Gabungan Amankan Aksi di DPR, Polisi Tekankan Pendekatan Humanis

1.250 Personel Gabungan Amankan Aksi di DPR, Polisi Tekankan Pendekatan Humanis

Jakarta Pusat – Sebanyak 1.250 personel gabungan dari Polri, TNI dan Pemda DKI dikerahkan untuk mengamankan kegiatan aksi yang berlangsung

AKBP Bayu Pratama Gubunagi Resmi Jabat Wakapolres Metro Bekasi Kota

AKBP Bayu Pratama Gubunagi Resmi Jabat Wakapolres Metro Bekasi Kota

Bekasi — Kapolres Metro Bekasi Kota Kombes Pol Kusumo Wahyu Bintoro resmi melantik AKBP Bayu Pratama Gubunagi, S.H., S.I.K., M.Si.,

Bhabinkamtibmas Jatimurni Dampingi Penggrebegan Anak Tawuran di Kontrakan Wilayah Jatimurni

Bhabinkamtibmas Jatimurni Dampingi Penggrebegan Anak Tawuran di Kontrakan Wilayah Jatimurni

GANTARITV.COM Bekasi, - Polisi berhasil meringkus 7 remaja yang diduga terlibat dalam aksi tawuran di sebuah kontrakan di wilayah Jatimurni, Kecamatan

Sidang Praperadilan Penangkapan Ketua Adat, Polres Simalungun Hadirkan Ahli Hukum Pidana

Sidang Praperadilan Penangkapan Ketua Adat, Polres Simalungun Hadirkan Ahli Hukum Pidana

GANTARITV.COM Simalungun, – Polres Simalungun menghadirkan ahli hukum pidana dari Universitas Katolik Santo Thomas, Prof. Dr. Maidin Gultom, S.H., M.Hum., dalam

Menteri Rini Sampaikan Apresiasi Divisi Humas Polri Atas Penghargaan Zona Integritas

Menteri Rini Sampaikan Apresiasi Divisi Humas Polri Atas Penghargaan Zona Integritas

Jakarta - Divisi Humas Polri meraih penghargaan Pembangunan Zona Intregitas dengan predikat WBK. Kapolri Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo