Gantari TV

Bhabinkamtibnas Menerima Penyerahan Sukarela Sajam Dari Warga Bintara Jaya

Bekasi Kota – Dalam menciptakan situasi kamtibmas yang kondusif, pada hari Minggu, 18 Mei 2025, telah dilakukan penyerahan satu bilah senjata tajam (sajam) jenis clurit panjang secara sukarela oleh warga Perum Koperasi RT 06 RW 04, Kelurahan Bintara Jaya, Kecamatan Bekasi Barat, Kota Bekasi.

Penyerahan dilakukan oleh Bapak Yudi kepada Bhabinkamtibmas Kelurahan Bintara Jaya, Aiptu Ratmoko, didampingi oleh Bhabinkamtibmas Bintara, Aipda Tedy Rivaldi. Senjata tajam tersebut diketahui milik anak Bapak Yudi, yaitu Sdr. Dio, seorang pelajar yang masih duduk di bangku sekolah.

Sdr. Dio secara sadar dan sukarela menyerahkan clurit tersebut kepada orang tuanya, Bapak Yudi, yang kemudian menyerahkannya kepada petugas Binmaspol, pada saat penyerahan juga turut disaksikan oleh Bapak Ibnu, yang merupakan paman dari Sdr. Dio.

Langkah ini merupakan wujud kesadaran hukum dan dukungan warga terhadap upaya Polri dalam menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif di lingkungan masyarakat, khususnya di wilayah Bintara Jaya.

Pihak kepolisian mengapresiasi inisiatif dan itikad baik keluarga Sdr. Dio, serta mengimbau masyarakat lainnya untuk tidak menyimpan atau membawa senjata tajam yang dapat membahayakan diri sendiri maupun orang lain.

Berita Terbaru

Video Terbaru

Berita Lainnya

Serda Heriansah, Babinsa Kelurahan Pisangan Timur Membantu Warga Melaksanakan Pembersihan Sampah

Serda Heriansah, Babinsa Kelurahan Pisangan Timur Membantu Warga Melaksanakan Pembersihan Sampah

GANTARITV.COM Jakarta Timur - Bertempat di Jalan Pori Raya RT 04 RW 11 Kelurahan Pisangan Timur Kecamatan Pulogadung Jakarta Timur, Babinsa

Danlanud Sultan Hasanuddin Terima Kunjungan Kapolres Maros

Danlanud Sultan Hasanuddin Terima Kunjungan Kapolres Maros

GANTARITV.COM Makassar - Komandan Lanud (Danlanud) Sultan Hasanuddin, Marsma TNI Bonang Bayuaji G., S.E., M.M., CHRMP., menerima Kunjungan Kepala Kepolisian Resor

Sinergi TNI–Polri di Mustikasari: Patroli Bersama untuk Cegah Kejahatan dan Edukasi Warga

Sinergi TNI–Polri di Mustikasari: Patroli Bersama untuk Cegah Kejahatan dan Edukasi Warga

Kota Bekasi – Sinergitas antara TNI dan Polri kembali terlihat di Kelurahan Mustikasari, Kecamatan Mustikajaya, Kota Bekasi. Rabu (13/8/2025) pagi,

Kodim 0509/Kab. Bekasi Laksanakan Operasi Bantuan TNI Penanganan Konflik Sosial Sebelum, Selama, dan Sesudah Pilkada Serentak

Kodim 0509/Kab. Bekasi Laksanakan Operasi Bantuan TNI Penanganan Konflik Sosial Sebelum, Selama, dan Sesudah Pilkada Serentak

GANTARITV.COM BEKASI – Dalam rangka mendukung tugas pokok Kodam Jaya, Kodim 0509/Kab. Bekasi menggelar kegiatan Latihan Posko 1 "Waspada Karta XXIV"

Kapolres Simalungun Gelar Apel Pengecekan Kendaraan Dinas dalam Rangka Kesiapan Operasi Mantap Praja Toba 2024

Kapolres Simalungun Gelar Apel Pengecekan Kendaraan Dinas dalam Rangka Kesiapan Operasi Mantap Praja Toba 2024

GANTARITV.COM Simalungun, 12 Agustus 2024 – Kapolres Simalungun, AKBP Choky Sentosa Meliala, S.I.K., S.H., M.H., memimpin pelaksanaan Apel Pengecekan Kendaraan Dinas

HUT KORPRI Ke-53, Polda Metro Tegaskan Peran Strategis ASN Untuk Masa Depan Bangsa

HUT KORPRI Ke-53, Polda Metro Tegaskan Peran Strategis ASN Untuk Masa Depan Bangsa

GANTARITV.COM Jakarta - Polda Metro Jaya menggelar upacara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-53 Korps Pegawai Republik Indonesia (KORPRI) di Lapangan

Peresmian Pembangunan Sarana Baru di Balai Bektram TNI AD Padurenan: Wujud Sinergi Pembangunan dan Kebersamaan

Peresmian Pembangunan Sarana Baru di Balai Bektram TNI AD Padurenan: Wujud Sinergi Pembangunan dan Kebersamaan

Peresmian Pembangunan Sarana Baru di Balai Bektram TNI AD Padurenan: Wujud Sinergi Pembangunan dan Kebersamaan Bekasi Kota – Suasana khidmat

Bhabinkamtibmas Jakasampurna Ajak Warga Waspadai C3, Tawuran, dan Pinjol Ilegal

Bhabinkamtibmas Jakasampurna Ajak Warga Waspadai C3, Tawuran, dan Pinjol Ilegal

Kota Bekasi — Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas), Bhabinkamtibmas Kelurahan Jakasampurna, AIPTU Sulistanto, melaksanakan kegiatan patroli sambang

Jasa Raharja menjadi Narasumber Dalam Sosialisasi Keselamatan Transportasi Sungai, Danau dan Penyeberangan di Waduk Jatiluhur

Jasa Raharja menjadi Narasumber Dalam Sosialisasi Keselamatan Transportasi Sungai, Danau dan Penyeberangan di Waduk Jatiluhur

GANTARITV.COM Bandung - Penanggung Jawab Bidang Keuangan dan Umum Jasa Raharja Purwakarta, Rully Trisandi Kurnia, menjadi narasumber dalam kegiatan Sosialisasi

Polres Metro Depok Gelar Bhakti Kesehatan di TPA Cipayung Sambut Hari Bhayangkara ke-79

Polres Metro Depok Gelar Bhakti Kesehatan di TPA Cipayung Sambut Hari Bhayangkara ke-79

DEPOK - Dalam rangka memperingati Hari Bhayangkara ke-79 tahun 2025, Polres Metro Depok menggelar kegiatan Bhakti Kesehatan di Tempat Pembuangan