Gantari TV

Danlanud Sultan Hasanuddin Saksikan Fire Power Demo Angkasa Yudha TNI AU tahun 2024

GANTARITV.COM Makassar – Komandan Lanud Sultan Hasanuddin, Marsma TNI Bonang Bayuaji G., S.E., M.M., CHRMP., menyaksikan langsung Fire Power Demo (FPD) Angkasa Yudha TNI AU tahun 2024, bertempat di Air Weapon Range (AWR) Pandanwangi, Kabupaten Lumajang, Jawa Timur, Selasa (3/12/2024).

Latihan Angkasa Yudha tahun 2024 dihadiri langsung oleh Kepala Staf Angkatan Udara (Kasau) Marsekal TNI M. Tonny Harjono, S.E., M.M., dan Menteri Pertahanan RI Sjafrie Sjamsoeddin, Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto, Kasad Jenderal TNI Maruli Simanjuntak, M.Sc., Kasal Laksamana TNI Dr. Muhammad Ali, S.E., M.M., M.Tr.Opsla., serta pejabat tinggi TNI.

Latihan Angkasa Yudha tahun 2024 merupakan latihan puncak TNI AU yang bertujuan menguji kesiapan operasional dalam menghadapi berbagai skenario pertempuran udara. Latihan ini melibatkan berbagai unsur kekuatan udara, mulai dari pesawat tempur, helikopter, hingga radar dan pasukan pendukung lainnya. Pada latihan tersebut Lanud Sultan Hasanuddin mengerahkan personel dan Alutsista untuk mendukung kesuksesan latihan seperti pesawat Sukhoi SU-30 MK2 dari Skadron Udara 11, Pesawat Boeing 737-200 dari Skadron Udara 5 dan Pesawat Hercules C-130 dari Skadron Udara 33.

Misi yang dilaksanakan pada Fire Power Demo meliputi penerjunan pasukan, infiltrasi, pengisian bahan bakar udara (air-to-air refueling), pertempuran darat, pembebasan tawanan, dan berbagai misi lainnya lainnya.

Sebelumnya, telah dilaksanakan beberapa tahapan latihan mulai dari Gladi Posko di masing-masing Komando Operasi Udara dan War Gaming di Seskoau Lembang, serta Geladi Lapangan atau Manuver Lapangan di Provinsi Jawa Timur.

Skenario yang dimainkan dalam Fire Power Demo dibuat sedemikian rupa agar sesuai dengan ancaman nyata, sehingga TNI AU selalu siap menghadapi berbagai potensi tantangan dan ancaman pertahanan udara di masa depan.

Berita Terbaru

Video Terbaru

Berita Lainnya

Bhabinkamtibmas Jatiwaringin Tingkatkan Sinergi Keamanan di Perumahan Jatiwaringin Asri 2

Bhabinkamtibmas Jatiwaringin Tingkatkan Sinergi Keamanan di Perumahan Jatiwaringin Asri 2

GANTARITV.COM Kota Bekasi - Dalam rangka memperkuat keamanan lingkungan, Bhabinkamtibmas Kelurahan Jatiwaringin, Bripka Wardoyo, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah bersama unsur

Koramil Duren Sawit Bersama Warga Dan Petugas PPSU Melaksanakan Karya Bhakti Bersih-Bersih

Koramil Duren Sawit Bersama Warga Dan Petugas PPSU Melaksanakan Karya Bhakti Bersih-Bersih

GANTARITV.COM Jakarta Timur - Bertempat di bantaran kali PHB jalan karya bakti III Rt 03 Rw 11 kelurahan Pondok Kopi

Bhabinkamtibmas Jakamulya Sambangi Indomaret, Berikan Imbauan Kamtibmas Jelang Lebaran

Bhabinkamtibmas Jakamulya Sambangi Indomaret, Berikan Imbauan Kamtibmas Jelang Lebaran

GANTARITV.COM Kota Bekasi, 12 Maret 2025 – Menjelang perayaan Idul Fitri, Bhabinkamtibmas Kelurahan Jakamulya, Polsek Bekasi Selatan, Bripka Sudirman melaksanakan

Operasi Patuh Jaya 2025: Polsek Jatiasih Gencarkan Edukasi Humanis dan Teguran di Jalan Raya

Operasi Patuh Jaya 2025: Polsek Jatiasih Gencarkan Edukasi Humanis dan Teguran di Jalan Raya

BEKASI – Polsek Jatiasih, Polres Metro Bekasi Kota, terus mengintensifkan Operasi Patuh Jaya 2025 dengan menggelar kegiatan sosialisasi dan edukasi humanis

Pj. Wali Kota Bekasi Terima Kunjungan Audiensi BMPS

Pj. Wali Kota Bekasi Terima Kunjungan Audiensi BMPS

GANTARITV.COM Kota Bekasi - Pj. Wali Kota Bekasi Gani Muhamad terima kunjungan audiensi Badan musyawarah perguruan swasta (BMPS) di Kantor ruang

Satgas Indo RDB XXXIX-E/MONUSCO Laksanakan Ibadah Paskah

Satgas Indo RDB XXXIX-E/MONUSCO Laksanakan Ibadah Paskah

GANTARITV.COM (Puspen TNI). Umat Kristiani di seluruh jajaran Satgas Indo RDB XXXIX-E/MONUSCO serentak laksanakan ibadah bersama di kompi masing-masing, dalam rangka

Bhabinkamtibmas Kelurahan Bintara Lakukan Pemantauan Debit Air di Kali Cakung

Bhabinkamtibmas Kelurahan Bintara Lakukan Pemantauan Debit Air di Kali Cakung

KOTA BEKASI, 11 Mei 2025 – Dalam rangka menjaga kesiapsiagaan terhadap potensi bencana banjir, Bhabinkamtibmas Kelurahan Bintara, Aipda Tedy Rivaldi,

Polsek Jatisampurna Gelar Penyuluhan Anti-Bullying di SDN Jatirangga IV

Polsek Jatisampurna Gelar Penyuluhan Anti-Bullying di SDN Jatirangga IV

Kota Bekasi – Dalam upaya menciptakan lingkungan sekolah yang aman dan nyaman bagi peserta didik, Polsek Jatisampurna melalui Unit Reskrim

Kunjungan Kerja Ke Timur Tengah, Panglima TNI Bertemu Panglima Militer Uni Emirat Arab

Kunjungan Kerja Ke Timur Tengah, Panglima TNI Bertemu Panglima Militer Uni Emirat Arab

GANTARITV.COM (Puspen TNI). Mengawali rangkaian kunjungan kerjanya ke negara Timur Tengah dalam rangka memperkuat diplomasi militer agar terwujudnya kepentingan bangsa, Panglima

Kapolda Metro Jaya Tinjau Langsung Titik Kemacetan di Jakarta untuk Optimalkan Tim Urai Kemacetan

Kapolda Metro Jaya Tinjau Langsung Titik Kemacetan di Jakarta untuk Optimalkan Tim Urai Kemacetan

GANTARITV.COM Jakarta, -  Dalam rangka memastikan kelancaran arus lalu lintas di ibu kota, Kapolda Metro Jaya Irjen Pol. Karyoto, S.I.K.