Gantari TV

0Menhan Prabowo Temui Emir Qatar, Bahas Peningkatan Hubungan Pertahanan

GANTARITV.COM Qatar – Setelah berpartisipasi dalam Forum Ekonomi Qatar, Menteri Pertahanan RI Prabowo Subianto menemui pemimpin negara Qatar atau Emir Qatar, Yang Mulia Sheikh Tamim bin Hamad Al Thani, di Istana Amiri Diwan, Doha, Qatar, Rabu (15/5/2024).

Dalam pertemuan tersebut, kedua negara membahas hubungan bilateral yang erat antara Indonesia dan Qatar, serta mencari cara untuk saling mendukung dan meningkatkan hubungan di berbagai bidang khususnya pertahanan. Selain itu keduanya juga saling bertukar pandangan mengenai sejumlah isu yang menjadi kepentingan bersama.

Saat bertemu dengan Emir Qatar, Menhan Prabowo menyampaikan ucapan terima kasih atas sambutan yang hangat dan baik. “Semoga Yang Mulia sehat dan sejahtera, sukses terus, dan negara Qatar semakin maju dan sejahtera,” kata Menhan Prabowo.

Sementara itu, Emir Qatar menyampaikan harapannya kepada Menhan Prabowo agar hubungan kedua negara semakin berkembang.

Dalam pertemuan ini, Emir Qatar didampingi Minister of Defence Qatar H.E. Khalid bin Mohammad Al Attiyah, Chief of Amiri Diwan H.E. Sheikh Saoud bin Abdulrahman Al Thani, dan State Minister for Foreign Affairs H.E. Sultan bin Saad Al-Muraikhi.

Berita Terbaru

Video Terbaru

Berita Lainnya

Kapolsek Bekasi Selatan Tekankan Loyalitas dan Integritas dalam Apel Perdana

Kapolsek Bekasi Selatan Tekankan Loyalitas dan Integritas dalam Apel Perdana

GANTARITV.COM BEKASI – Kapolsek Bekasi Selatan, Kompol. Dr. Dedi Herdiana, S.H., M.H., memimpin apel pagi perdana di halaman Mapolsek Bekasi

KRI Diponegoro-365 Terima Kunjungan Kerja Tim Pusinfomar TNI

KRI Diponegoro-365 Terima Kunjungan Kerja Tim Pusinfomar TNI

GANTARITV.COM (Puspen TNI) - KRI Diponegoro-365 yang saat ini tergabung dalam Satgas Maritime Task Force (MTF) TNI Konga XXVIII-O/UNIFIL, menerima kunjungan

Kapolsek Bantar Gebang Hadiri Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Suara Pilkada 2024 di Mustikajaya

Kapolsek Bantar Gebang Hadiri Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Suara Pilkada 2024 di Mustikajaya

GANTARITV.COM BEKASI – Kapolsek Bantar Gebang, Kompol Sukadi, SH., MM., bersama unsur tiga pilar (TNI, Polri, dan Pemerintah) menghadiri Rapat Pleno

Yayasan Purisiwi Indonesia Dukung Baksos HUT TNI Ke-79

Yayasan Purisiwi Indonesia Dukung Baksos HUT TNI Ke-79

GANTARITV.COM Jakarta_ Founder dari Yayasan Purisiwi Indonesia (YPSI) Ibu Amdainita Siregar (kerap disapa Nita Siregar) saat ditemui menyampaikan dalam rangka memperingati

Peletakan Batu Pertama Pembangunan USB SMPN 61 Kota Bekasi di Mustikasari

Peletakan Batu Pertama Pembangunan USB SMPN 61 Kota Bekasi di Mustikasari

KOTA BEKASI – Pemerintah Kota Bekasi resmi memulai pembangunan Unit Sekolah Baru (USB) SMP Negeri 61 Kota Bekasi di wilayah

Polda Metro Jaya Perketat Pengamanan Hotel The Langham, Lokasi Menginap Delegasi Parlemen OKI

Polda Metro Jaya Perketat Pengamanan Hotel The Langham, Lokasi Menginap Delegasi Parlemen OKI

Jakarta – Menjelang pelaksanaan Sidang Konferensi Parlemen OKI (Organisasi Kerja Sama Islam), Polda Metro Jaya memperkuat sistem pengamanan di sejumlah

Pengamanan dan Monitoring Kunjungan Wamen Dik RI dalam Rangka Seminar Nasional Pendidikan dan Peresmian Gedung Graha Heryani

Pengamanan dan Monitoring Kunjungan Wamen Dik RI dalam Rangka Seminar Nasional Pendidikan dan Peresmian Gedung Graha Heryani

GANTARITV.COM Bekasi Kota– Teratai Putih Global School di Kelurahan Cimuning, Kecamatan Mustikajaya, Kota Bekasi, sukses menyelenggarakan Seminar Nasional Pendidikan dan

Pangdam Jaya didampingi Dandim 0501/JP, Potong Tumpeng Merayakan HUT RI Ke-79 di Posko Kodim 0501/JP

Pangdam Jaya didampingi Dandim 0501/JP, Potong Tumpeng Merayakan HUT RI Ke-79 di Posko Kodim 0501/JP

GANTARITV.COM Jakarta Pusat - Pangdam Jaya/Jayakarta Mayjen TNI Mohamad Hasan, S.H. didampingi Dandim 0501/JP Kolonel Inf Bangun I.E.Siregar, S.H., MIPOL memotong

Bhabinkamtibmas Jakamulya Berikan Himbauan Kamtibmas kepada Anggota FBR Gardu 050

Bhabinkamtibmas Jakamulya Berikan Himbauan Kamtibmas kepada Anggota FBR Gardu 050

GANTARITV.COM Kota Bekasi - Bhabinkamtibmas Kelurahan Jakamulya, Polsek Bekasi Selatan, Bripka Sudirman, melaksanakan kegiatan sambang dan memberikan himbauan kamtibmas kepada anggota

Dalam Rangka HUT ke-79 TNI, Lanud Sultan Hasanuddin Gelar Karya Bakti Pembersihan Fasilitas Umum

Dalam Rangka HUT ke-79 TNI, Lanud Sultan Hasanuddin Gelar Karya Bakti Pembersihan Fasilitas Umum

GANTARITV.COM Makassar - Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) yang ke-79 Tentara Nasional Indonesia (TNI), Lanud Sultan Hasanuddin menggelar kegiatan