Gantari TV

Panglima TNI Bagikan Ratusan Paket Sembako dan Tanam Pohon di PMPP TNI

GANTARITV.COM (Puspen TNI). Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto bagikan 500 paket sembako kepada masyarakat yang tinggal di sekitar Markas Pusat Misi Pemeliharaan Perdamaian (PMPP) TNI, bertempat di halaman auditorium PMPP TNI, Sentul, Bogor. Sabtu (14/9/2024).

Kegiatan bhakti sosial ini digelar dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun TNI ke-79 tahun 2024. Baksos ini sebagai wujud dari rasa kemanusiaan antar sesama serta bertujuan untuk meringankan beban ekonomi masyarakat, membantu masyarakat kurang mampu serta membantu masyarakat bertahan dalam masa sulit. Selain itu, kegiatan ini juga menjadi sarana bagi TNI untuk semakin mendekatkan diri dengan rakyat, sebagai wujud nyata dari komitmen TNI manunggal dengan rakyat.

Selain aksi sosial, Panglima TNI juga berkesempatan menanam pohon sukun sebagai bagian dari program pelestarian lingkungan. Penanaman pohon ini merupakan rangkaian dari upaya berkelanjutan TNI dalam menjaga keseimbangan alam dan mendukung ketahanan pangan nasional.

Tampak hadir pada kegiatan tersebut diantaranya Kasal Laksamana TNI Muhammad Ali, Wakasad Letjen TNI Tandyo Budi R., Irjen TNI Letjen TNI Muhammad Saleh Mustafa, Koorsahli Panglima TNI Mayjen TNI Dadang Arif Abdurahman, Asintel Panglima TNI Rudy Rachmat Nugraha, Aslog Panglima TNI Mayjen TNI Jamalullael, Aster Panglima TNI Mayjen TNI Novy Helmi Prasetya, Askomlek Panglima TNI Marsda TNI Kustono, Kapuspen TNI Mayjen TNI Hariyanto, Dan PMPP TNI Mayjen TNI Taufik Budi Santoso serta undangan lainnya.

Berita Terbaru

Video Terbaru

No posts found.

Berita Lainnya

Peringati Hari Kesadaran Nasional, Polrestro Bekasi Kota Laksanakan Upacara

Peringati Hari Kesadaran Nasional, Polrestro Bekasi Kota Laksanakan Upacara

GANTARITV.COM BEKASI, Memperingati Hari Kesadaran Nasional, Polres Metro Bekasi Kota menggelar upacara di halaman Mapolres Metro Bekasi Kota Jl. Pangeran Jayakarta,

Kapolres dan Forkopimda Kota Bekasi Pantau Lalu Lintas dan Ibadah Natal di Sejumlah Gereja

Kapolres dan Forkopimda Kota Bekasi Pantau Lalu Lintas dan Ibadah Natal di Sejumlah Gereja

GANTARITV.COM BEKASI – Kapolres Metro Bekasi Kota, Kombes Pol Dani Hamdani, S.I.K., M.P.M., bersama Forkopimda Kota Bekasi, termasuk Penjabat (Pj) Wali

Kapolsek Bantar Gebang memonitoring Pengerahan Massa Menuju HUT Bhayangkara ke-78 di Monas

Kapolsek Bantar Gebang memonitoring Pengerahan Massa Menuju HUT Bhayangkara ke-78 di Monas

GANTARITV.COM Bekasi Kota- Kapolsek Bantar Gebang, AKP Ririn Sri Damayanti, SH, secara langsung memonitoring pengerahan massa dari wilayah hukum Polsek Bantar

Wakil Ketua II MRP Apresiasi Keberhasilan Satgas Ops Damai Cartenz 2025 Ungkap Jaringan Pemasok Senjata ke KKB

Wakil Ketua II MRP Apresiasi Keberhasilan Satgas Ops Damai Cartenz 2025 Ungkap Jaringan Pemasok Senjata ke KKB

GANTARITV.COM Jayapura,  Wakil Ketua II Majelis Rakyat Papua (MRP) dari Kelompok Kerja (Pokja) Adat, Max Abner Ohee, yang juga menjabat

Danlanud Sultan Hasanuddin Hadiri Upacara Apel Kehormatan Dan Renungan Suci HUT ke-79 RI

Danlanud Sultan Hasanuddin Hadiri Upacara Apel Kehormatan Dan Renungan Suci HUT ke-79 RI

GANTARITV.COM Makassar - Komandan Lanud (Danlanud) Sultan Hasanuddin, Marsma TNI Bonang Bayuaji G., S.E.,M.M., CHRMP, menghadiri upacara Apel Kehormatan Dan Renungan

Panglima TNI Hadiri Pertemuan Tahunan Bank Indonesia Tahun 2024

Panglima TNI Hadiri Pertemuan Tahunan Bank Indonesia Tahun 2024

GANTARITV.COM (Puspen TNI) - Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto menghadiri Pertemuan Tahunan Bank Indonesia (PTBI) Tahun 2024 dengan tema “Sinergi

Sosialisasi FPK & FKDM: Jaga Kerukunan, Waspadai Ancaman

Sosialisasi FPK & FKDM: Jaga Kerukunan, Waspadai Ancaman

GANTARITV.COM BEKASI - Menciptakan masyarakat yang rukun, bersatu, dan waspada terhadap potensi konflik menjadi tanggung jawab bersama. Hal ini menjadi

Panglima TNI Dampingi Presiden RI Tinjau Program Swasembada Pangan Nasional di Merauke

Panglima TNI Dampingi Presiden RI Tinjau Program Swasembada Pangan Nasional di Merauke

GANTARITV.COM (Puspen TNI) - Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto mendampingi Presiden RI Prabowo Subianto meninjau Program Swasembada Pangan Nasional di

PPSU Bersama Babinsa, Bhabinkamtibmas Klender Bersihkan Sampah

PPSU Bersama Babinsa, Bhabinkamtibmas Klender Bersihkan Sampah

GANTARITV.COM Jakarta Timur - Babinsa Koramil Duren Sawit Serda Edi Supriyadi bersama Bhabinkamtibmas Aiptu Hendi Purwadi dan PPSU, kerja bakti membersihkan

Siswa Latja SPN Lido Belajar Nilai Empati Lewat Pelayanan kepada Warga Disabilitas

Siswa Latja SPN Lido Belajar Nilai Empati Lewat Pelayanan kepada Warga Disabilitas

GANTARITV.COM Jakarta Barat, Polsek Kembangan, Polres Metro Jakarta Barat, kembali menunjukkan komitmennya dalam mencetak generasi polisi yang tidak hanya profesional secara