Gantari TV

Personil Sat Pam Obvit Polres Toba Patroli di Obyek Vital dan Wisata Pantai

TOBA – Dalam rangka menjaga situasi kamtibmas yang aman dan kondusif, Satuan Pengamanan Obyek Vital (Sat Pam Obvit) Polres Toba melaksanakan kegiatan patroli sambang di kawasan Obyek Wisata Pantai Pasir Putih Parparean Porsea dan Obyek Vital yang ada di wilayah Kabupaten Toba, Minggu (8/6/2025)

Dalam patroli tersebut, personel Sat Pam Obvit turut berdialog dengan petugas pengamanan seperti di Perbankan dan Hotel setempat serta masyarakat sekitar guna mengedukasi pentingnya menjaga situasi kamtibmas yang kondusif.

Langkah ini juga menjadi bentuk pendekatan humanis Polri dalam membangun komunikasi yang baik dengan masyarakat.

Kegiatan patroli dialogis ini merupakan bagian dari upaya preventif Polri untuk mencegah potensi gangguan keamanan dan menciptakan rasa aman di tengah masyarakat, khususnya di area vital yang memiliki kepentingan nasional.

Kapolres Toba AKBP V.J Parapaga, S.I.K melalui Kasat Pam Obvit AKP Libertius Siahaan mengatakan Selain melakukan pemantauan dan patroli dialogis, personel juga menyampaikan pesan-pesan kamtibmas kepada para pelaku usaha pariwisata, pengunjung, serta masyarakat sekitar agar selalu waspada dan ikut berpartisipasi dalam menjaga keamanan lingkungan.

“Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya preventif kami dalam menciptakan rasa aman bagi wisatawan maupun warga lokal. Kami juga mengajak masyarakat untuk segera melaporkan jika melihat hal-hal mencurigakan,” ujar AKP Libertius Siahaan dalam keterangannya.

Pelaksanaan patroli sambang ini mendapat respons positif dari masyarakat dan pelaku pariwisata di Kabupaten Toba yang menyambut baik kehadiran polisi di tengah-tengah mereka.

Dengan rutinnya kegiatan ini, diharapkan situasi kamtibmas di kawasan wisata tetap terjaga dengan baik, terutama menjelang libur panjang dan musim wisatawan domestik maupun mancanegara yang datang ke Pantai, khususnya Pantai Pasir Putih Parparean Porsea. ( Gun_ Rilis Humas Polres Toba )

Berita Terbaru

Video Terbaru

Berita Lainnya

Kapolres Hadiri Deklarasi Netralitas ASN, TNI, & Polri dalam Pilkada 2024 Yang Diadakan Bawaslu Kota Bekasi 

Kapolres Hadiri Deklarasi Netralitas ASN, TNI, & Polri dalam Pilkada 2024 Yang Diadakan Bawaslu Kota Bekasi 

GANTARITV.COM BEKASI - Bertempat di Ballroom Hotel Santika Mega Bekasi, Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kota Bekasi, mengundang seluruh unsur Forum Pimpinan

Polri Teguhkan Moral dan Profesionalisme Pasca Krisis, Gandeng Prof. Mahfud MD dan Komjen Chryshnanda

Polri Teguhkan Moral dan Profesionalisme Pasca Krisis, Gandeng Prof. Mahfud MD dan Komjen Chryshnanda

Kota Bekasi - Polri menggelar Forum Belajar Bersama (FBB) bertema “Pemulihan Moril, Semangat, dan Profesional Polri Pasca Kekerasan Kolektif serta

Bhabinkamtibmas Pejuang Lakukan Kerja Bakti Fogging untuk Cegah Penyebaran DBD

Bhabinkamtibmas Pejuang Lakukan Kerja Bakti Fogging untuk Cegah Penyebaran DBD

GANTARITV.COM Kota Bekasi — Bhabinkamtibmas Kelurahan Pejuang, Aipda Slamet, melaksanakan kegiatan kerja bakti fogging di lingkungan Perumahan THB, RT 04/RW 026,

Ikut Jaga Perdamaian Dunia, Polri Kembali Kirim Satgas FPU ke Afrika Tengah

Ikut Jaga Perdamaian Dunia, Polri Kembali Kirim Satgas FPU ke Afrika Tengah

GANTARITV.COM Jakarta - Wakapolri Komjen Pol Agus Andrianto memimpin upacara pelepasan kontingen Garuda Bhayangkara Satuan Tugas Formed Police Unit (FPU) 6

Polsek Jatiasih Gelar Sosialisasi dan Deklarasi “Ayo Perangi Narkoba” di SMPN 09 Bekasi

Polsek Jatiasih Gelar Sosialisasi dan Deklarasi “Ayo Perangi Narkoba” di SMPN 09 Bekasi

GANTARITV.COM Bekasi - Polsek Jatiasih menggencarkan upaya pencegahan penyalahgunaan narkoba di kalangan pelajar. Kanit Binmas Polsek Jatiasih, AKP Amirudin AS.SH,

Satgas Yonif 715/Mtl bawa kehangatan Paskah di tengah-tengah masyarakat Puncak Jaya

Satgas Yonif 715/Mtl bawa kehangatan Paskah di tengah-tengah masyarakat Puncak Jaya

GANTARITV.COM Puncak Jaya - Dalam memperingati hari Paskah Personel Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 715/Mtl membawa kehangatan dan keceriaan ditengah-tengah masyarakat

Kapolsek Bantar Gebang Hadiri Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Suara Pilkada 2024 di Mustikajaya

Kapolsek Bantar Gebang Hadiri Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Suara Pilkada 2024 di Mustikajaya

GANTARITV.COM BEKASI – Kapolsek Bantar Gebang, Kompol Sukadi, SH., MM., bersama unsur tiga pilar (TNI, Polri, dan Pemerintah) menghadiri Rapat Pleno

Patroli Perintis Presisi Sat Samapta Polres Simalungun Rawat Situasi Ketertiban yang Aman dan Kondusif

Patroli Perintis Presisi Sat Samapta Polres Simalungun Rawat Situasi Ketertiban yang Aman dan Kondusif

GANTARITV.COM Simalungun – Dalam rangka menjamin keamanan dan kelancaran lalu lintas, Satuan Samapta (Sat Samapta) Polres Simalungun melancarkan patroli di berbagai

Warga Diimbau Gunakan Transportasi Umum Saat Pesta Rakyat Pelantikan Presiden

Warga Diimbau Gunakan Transportasi Umum Saat Pesta Rakyat Pelantikan Presiden

GANTARITV.COM Jakarta - Pesta rakyat akan digelar saat pelantikan Presiden dan Wakil Presiden RI terpilih 2024-2029 Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka pada

Jasa Raharja Jawa Barat Anjangsana Ke Terminal Ciakar Kabupaten Sumedang

Jasa Raharja Jawa Barat Anjangsana Ke Terminal Ciakar Kabupaten Sumedang

GANTARITV.COM Bandung – Hari Rabu, Tanggal 10 Juli 2024 bertempat di Terminal Ciakar Kabupaten Sumedang, Penanggung Jawab Jasa Raharja Samsat Sumedang,