Gantari TV

PJ Wali Kota Bekasi Hadiri Peringatan Hari Anak Nasional 2024

GANTARITV.COM BEKASI – Bertempat di Plaza Kantor Pemerintah Kota Bekasi, Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DPPPA) menggelar Peringatan Hari Anak Nasional (HAN) 2024 Tingkat Kota Bekasi yang dihadiri langsung oleh Pj. Wali Kota Bekasi, Gani Muhamad bersama istri, Yolla Kusuma Gani selaku Bunda Forum Anak Kota Bekasi (Foraksi) pada Minggu, (28/07)

Gelaran tersebut juga terselenggara atas kerjasama dan peran serta anak-anak berbakat yang tergabung di Forum Anak Kota Bekasi (Foraksi) serta unsur pendukung lainnya yang menyajikan berbagai acara menarik untuk merayakan HAN, yakni dimulai dari Pawai memutari area Car Free Day (CFD) yang dipimpin oleh barisan Polisi Cilik, lomba mewarnai dan menggambar, penampilan teatrikal _Harmoni_ dari para pengurus Foraksi, serta menyediakan berbagai booth kuliner dan aktifitas menarik bagi para pengunjung yang hadir.

Selepas mengikuti Pawai HAN, dalam sambutannya, Pj. Wali Kota Bekasi, Gani Muhamad menuturkan bahwa Peringatan HAN merupakan sebuah momentum untuk meningkatkan kepedulian kita semua akan pemenuhan kebutuhan dan hak anak.

“Anak-anak merupakan Generasi Penerus Bangsa yang alan melanjutkan Pembangunan Negara, maka dari itu, Peringatan Hari Anak Nasional merupakan kesempatan bagi kita semua, terutama kami, Pemerintah untuk terus meningkatkan kepedulian terhadap anak, yaitu dengan berperan dalam pemenuhan kebutuhan mereka sebagai penunjang tumbuh kembang, sehingga dapat terwujudnya anak-anak Generasi Penerus yang Berkualitas,” ujar Gani Muhamad.

Dengan mengusung tema, _Anak Kota Bekasi Menyulap Kisah Masa Depan yang Cemerlang_, Peringatan HAN Tingkat Kota Bekasi menjadi sebuah motivasi bagi Pemerintah Kota Bekasi untuk terus berkerja maksimal guna menjadikan Kota Bekasi sebagai Kota Ramah Anak.

“Peran kita sebagai Pemerintah sekaligus orang tua mereka adalah memberikan perlindungan serta memberikan pemenuhan hak yang sama rata dan tidak membeda-bedakan, untuk itu, mari kita terus berbenah untuk mengoptimalkan program-program perlindungan serta pemenuhan hak, agar Kota Bekasi terus menjadi Kota Ramah Anak, dan anak-anak Kota Bekasi tumbuh menjadi anak yang berprestasi, bahagia, dan berakhlak mulia,” tutup Gani Muhamad.

Berita Terbaru

Video Terbaru

Berita Lainnya

Dekat dengan Warga, Bhabinkamtibmas Bantargebang Rutin Sambangi Masyarakat Beri Imbauan Kamtibmas

Dekat dengan Warga, Bhabinkamtibmas Bantargebang Rutin Sambangi Masyarakat Beri Imbauan Kamtibmas

BEKASI - Untuk mempererat hubungan dengan masyarakat dan menjaga keamanan lingkungan, Bhabinkamtibmas Kelurahan Mustikasari, Aiptu Sarjono, S.H., melaksanakan kegiatan kunjungan

Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Polsek Bekasi Barat Tingkatkan Patroli Malam

Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Polsek Bekasi Barat Tingkatkan Patroli Malam

BEKASI KOTA – Guna memelihara situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) agar tetap kondusif, Polsek Bekasi Barat terus meningkatkan kegiatan patroli,

Dandim 0509 Kabupaten Bekasi Hadiri Peresmian Pembangunan Tahap I Batalyon Intai Tempur Kostrad

Dandim 0509 Kabupaten Bekasi Hadiri Peresmian Pembangunan Tahap I Batalyon Intai Tempur Kostrad

GANTARITV.COM Cikarang Selatan, – Letkol Inf Danang W., S.I.P, Komandan Kodim (Dandim) 0509/Kabupaten Bekasi, menghadiri peresmian pembangunan tahap I Batalyon Intai

Polres Metro Jakarta Timur Borong Prestasi di Ajang Kreativitas HUT Bhayangkara ke-79

Polres Metro Jakarta Timur Borong Prestasi di Ajang Kreativitas HUT Bhayangkara ke-79

Jakarta – Momentum Hari Ulang Tahun Bhayangkara ke-79 menjadi panggung prestasi membanggakan bagi para peserta dari wilayah hukum Polres Metro

Polsek Rawalumbu Gelar Patroli KRYD, Wilayah Bekasi Timur Aman dan Kondusif

Polsek Rawalumbu Gelar Patroli KRYD, Wilayah Bekasi Timur Aman dan Kondusif

GANTARITV.COM BEKASI – Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, Polsek Rawalumbu melaksanakan Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) selama dua hari,

Jasa Raharja Samsat Cimahi Lakukan Kegiatan CRM ke Perusahaan Otobus PT Kaliptra Pesona Mandiri

Jasa Raharja Samsat Cimahi Lakukan Kegiatan CRM ke Perusahaan Otobus PT Kaliptra Pesona Mandiri

GANTARITV.COM Bandung – Dalam rangka meningkatkan hubungan baik dan memastikan kepatuhan pajak kendaraan bermotor, Penanggung Jawab Jasa Raharja Samsat Kota Cimahi,

Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Upacara Tradisi Kaptensi dan Transisi Penerbang Skadron Udara 5

Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Upacara Tradisi Kaptensi dan Transisi Penerbang Skadron Udara 5

GANTARITV.COM Makassar - Komandan Lanud Sultan Hasanuddin, Marsma TNI Bonang Bayuaji G, S.E., M.M., CHRMP, memimpin upacara tradisi Kaptensi dan Transisi

Pusbintal TNI: Mental Tangguh Kunci Sukses Dalam Tugas Operasi

Pusbintal TNI: Mental Tangguh Kunci Sukses Dalam Tugas Operasi

Jatim - Pusat Pembinaan Mental (Pusbintal) TNI menggelar pembekalan mental kepada Satuan tugas Pengamanan Batas (Pamtas) RI–Papua New Guinea Kewilayahan

Polsek Perdagangan Amankan Aksi Unjuk Rasa Aliansi Gerakan Rakyat Tutup TPL di PN Simalungun

Polsek Perdagangan Amankan Aksi Unjuk Rasa Aliansi Gerakan Rakyat Tutup TPL di PN Simalungun

GANTARITV.COM Simalungun, Rabu, 27 Juni 2024 – Polsek Perdagangan Polres Simalungun melaksanakan pengamanan di depan Kantor Pengadilan Negeri Simalungun terkait aksi

Tim Wasev TMMD Sterad Turut Serta Serahkan Sejumlah Bantuan Untuk Warga Kampung Saporkren

Tim Wasev TMMD Sterad Turut Serta Serahkan Sejumlah Bantuan Untuk Warga Kampung Saporkren

GANTARITV.COM Raja Ampat - Ketua Tim Pengawasan dan Evaluasi (Wasev) TMMD, Kolonel Inf Purnomosidi S.IP., M.Han,. kunjungi pelaksanaan TMMD Ke-122 Kodim