Gantari TV

Sinergi Jasa Raharja Bandung dengan Dinas Perhubungan Kota Bandung Terkait Keselamatan Angkutan Umum

GANTARITV.COM Bandung – Seiring meningkatnya penggunaan angkutan umum di Kota Bandung, menjadi salah satu perhatian bagi Jasa Raharja Bandung terutama dalam hal keselamatan dan kenyamanan penumpang angkutan umum tersebut. Terkait dengan hal tersebut Jasa Raharja Bandung selalu bersinerig dengan Dinas Perhubungan Kota Bandung dalam hal pencegahan keselamatan berlalu lintas khususnya kendraan bermotor umum.

Dalam kunjungannya Bhima Y. Tarunadilaga selaku Penanggung Jawab Bidang Asuransi Perwakilan Bandung yang di dampingi Billy Surahman Staf Bidang Pelayanan berkordinasi terkait strategi dalam pencegahan kecelakaan lalu lintas dan juga peningkatan disiplin administrasi baik Pajak Kendaraan Bermotor, SWDKLLJ dan juga Pengutipan IWKBU Khususnya untuk angkutan yang akan melakukan pengujian kendaraan di Dinas Perhubungan.

Kunjungan pada tanggal 02 September 2024 tersebut Jasa Raharja Bandung tersebut disambut langsung oleh Dede Agus Kasi Pengujian Dinas Perhubungan Kota Bandung, di Kantor Dinas Perhubungan Kota Bandung Jl. Pendamping SOR GBLA, Rancabolang, Gedebage Bandung.

PT. Jasa Raharja sebagai BUMN yang diberikan Amanah untuk memberikan perlindungan dasar kepada masyarakat korban kecelakaan lalu lintas jalan terus berkomitmen menghadirkan pelayanan prima. Hal itu sebagaimana tertuang dalam Undang – Undang No. 33 dan 34 tahun 1964 tentang Dana Pertanggungan Wajib Kecelakaan Penumpang Umum dan Lalu Lintas Jalan, yang tak lain merupakan salah satu bentuk kehadiran Negara memberikan perlindungan dasar bagi korban kecelakaan lalu lintas.

 

 

 

 

 

 

Berita Terbaru

Video Terbaru

Berita Lainnya

SSDM Polri Luncurkan Super Apps Satu SDM, Inovasi Perkuat Manajemen SDM Polri

SSDM Polri Luncurkan Super Apps Satu SDM, Inovasi Perkuat Manajemen SDM Polri

GANTARITV.COM - SSDM Polri mengemban tugas berat dalam mengelola SDM Polri yang mencapai 481.935 personel di seluruh Indonesia. Dalam rangka

Panglima TNI Hadiri Ratas KTT WWF di Istana Bogor

Panglima TNI Hadiri Ratas KTT WWF di Istana Bogor

GANTARITV.COM (Puspen TNI). Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto menghadiri Rapat Terbatas (Ratas) Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) World Water Forum (WWF)

Dandim 1715/Yahukimo Bersama Forkopimda Berikan Bantuan Pangan dan Dukungan Moril ke Distrik Anggruk Pasca Serangan OPM

Dandim 1715/Yahukimo Bersama Forkopimda Berikan Bantuan Pangan dan Dukungan Moril ke Distrik Anggruk Pasca Serangan OPM

GANTARITV.COM Yahukimo, 27 Maret 2025 – Komandan Kodim 1715/Yahukimo, Letkol Inf Tommy Yudistyo, S.Sos., M.Han, bersama Forkopimda Yahukimo, mengunjungi Distrik

Polisi Respons Cepat Keributan Warga Kayu Manis dan Palmeriam, Imbau Selesaikan Secara Kekeluargaan

Polisi Respons Cepat Keributan Warga Kayu Manis dan Palmeriam, Imbau Selesaikan Secara Kekeluargaan

Jakarta - Keributan antar warga kembali terjadi di wilayah Jakarta Timur. Kali ini, warga Jalan Kayu Manis VI, Kelurahan Kayu

Polres Halmahera Utara Panen Raya Jagung, Dorong Swasembada Pangan Nasional

Polres Halmahera Utara Panen Raya Jagung, Dorong Swasembada Pangan Nasional

Halmahera Utara – Kepolisian Resor (Polres) Halmahera Utara, Polda Maluku Utara, menggelar Panen Raya Jagung di Desa Persiapan Hero Ino,

Massa Aksi Rusak Pagar Kawat DPR dan Robohkan Separator Busway, Polisi Ingatkan Tetap Tertib

Massa Aksi Rusak Pagar Kawat DPR dan Robohkan Separator Busway, Polisi Ingatkan Tetap Tertib

Jakarta – Aksi unjuk rasa di depan Gedung DPR/MPR RI, Jakarta Pusat, Senin (25/8/2025), diwarnai tindakan anarkis oleh sebagian massa.

Pengembang Two Senopati Dimohonkan PKPU, Terkait Kewajiban Rp 76,96 Miliar

Pengembang Two Senopati Dimohonkan PKPU, Terkait Kewajiban Rp 76,96 Miliar

JAKARTA – PT Asiana Senopati, pengembang apartemen mewah Two Senopati di kawasan SCBD, Jakarta Selatan, resmi dimohonkan Penundaan Kewajiban Pembayaran

Kepala Zona Bakamla Barat Terima Kunjungan Konsulat AS

Kepala Zona Bakamla Barat Terima Kunjungan Konsulat AS

GANTARITV.COM Batam - Kepala Zona Bakamla Barat Laksma Bakamla Bambang Trijanto, menerima kunjungan dari Consulate of the United States of

Kolaborasi Danramil 03/Pasar Rebo, Ciracas Dengan Halo Zakat Santuni Anak Yatim Piatu

Kolaborasi Danramil 03/Pasar Rebo, Ciracas Dengan Halo Zakat Santuni Anak Yatim Piatu

GANTARITV.COM Kodim 0505/Jakarta Timur - Memberikan sedekah pada anak yatim-piatu di bulan Ramadan menambah satu keutamaan lainnya dalam bersedekah. Seperti

Cegah Bullying Sejak Usia Dini, Polsek Bekasi Selatan Perkenalkan Program Polisi Sahabat Anak Kepada Siswa Play Group RA Al Muhajirin PPI

Cegah Bullying Sejak Usia Dini, Polsek Bekasi Selatan Perkenalkan Program Polisi Sahabat Anak Kepada Siswa Play Group RA Al Muhajirin PPI

GANTARITV.COM Bekasi - Polsek Bekasi Selatan baru-baru ini memperkenalkan program "Polisi Sahabat Anak" kepada para siswa Play Group RA Almuhajirin