Gantari TV

Semarakkan HUT ke 79 TNI, Kodim 0505/JT, Giat Bersih-bersih Sungai Ciliwung

GANTARITV.COM Jakarta Timur – Karya Bhakti Koramil 02/Matraman dibantu Pasukan BKO Kodam IV/Diponegoro, bekerja sama dengan warga, PPSU ,UPK badan Air dan perangkat Kelurahan Kebon Manggis melaksanakan kegiatan pembersihan sampah yang ada di Pintu Air Kimia Farma bantaran sungai Ciliwung RT.11/03 jln. Ksatrian X Kebon manggis , Kecamatan Matraman, Selasa (08/10/24).

Kegiatan karya bakti pembersihan sampah yang ada di bantaran aliran sungai Ciliwung dari sampah dan puing ranting pohon yang menumpuk serta menghambat laju air sungai Ciliwung oleh personel Babinsa dan bantu oleh pasukan BKO Kodam IV/Diponegoro , serta warga dan aparat terkait Tiga pilar Kelurahan Kebon Manggis Matraman.

Karya bakti pembersihan sampah yang ada di bantaran sungai Ciliwung tersebut, dipimpin Danramil Matraman Mayor Arm Ahmad Budiman, S,Sos,M,Si, pada giat Apel pengecekan menyampaikan arahannya pada kegiatan karya bakti pembersihan sampah di bantaran sungai Ciliwung yang kita lakukan ini bertujuan untuk mengangkat sampah dan ranting pohon yang mengarah ke sungai Ciliwung dan dibawa ke atas untuk selanjutnya dibuang ke lokasi yang sudah ditentukan oleh Dinas kebersihan Kecamatan Matraman dan selanjutnya dibawa ke lokasi TPST Bantar gebang Bekasi.

Melalui kegiatan bersih-bersih Sungai Ciliwung yang di laksanakan oleh anggota Koramil 02/Matraman Kodim 0505/JT bersama pasukan BKO Kodam IV/Diponegoro, warga dan Aparat Pemda Kelurahan setempat, kita bisa menggugah kesadaran banyak pihak terkait pentingnya menjaga kebersihan lingkungan. Sungai itu sumber air baku yang penting dan harus dijaga untuk keperluan minum, industri, pemukiman. di sungai CIliwung ini sudah mulai banyak endapan yang mengakibatkan banjir, terutama masalah sampah.

Pemanfaatan Sungai Ciliwung untuk berbagai kegiatan seperti sumber baku air minum, industri, per- ikanan dan pertanian.

Mengapa Sungai Ciliwung perlu dijaga, Sebagai salah satu sungai terbesar yang melintasi ibu kota, Sungai Ciliwung membantu mengalirkan air hujan dari wilayah urban ke pesisir laut di pantai Utara, menjaga agar kota Jakarta tetap berfungsi sebagai Pusat Sentra Ekonomi dan industri yang berkembang, tandasnya.

Berita Terbaru

Video Terbaru

Berita Lainnya

Peningkatan Kinerja Samsat Bekasi: Apresiasi dan Evaluasi Kinerja Bulanan Bagi Personil Polri dan ASN

Peningkatan Kinerja Samsat Bekasi: Apresiasi dan Evaluasi Kinerja Bulanan Bagi Personil Polri dan ASN

GANTARITV.COM Bekasi, 27 Juni 2024 - Demi meningkatkan kinerja dalam memberikan pelayanan yang optimal kepada wajib pajak, Samsat Kota Bekasi secara

Disdamkarmat Kota Bekasi Padamkan Kebakaran di Gg. Al Hidayah II Jatikramat Kecamatan Jatiasih

Disdamkarmat Kota Bekasi Padamkan Kebakaran di Gg. Al Hidayah II Jatikramat Kecamatan Jatiasih

GANTARITV.COM KOTA BEKASI – Terjadi Kebakaran pada sebuah rumah tinggal (kontrakan) yang berada di Gg. Al Hidayah II Kelurahan Jatikramat

Satpolairud Polres Touna Amankan 5 Pelaku Pemburu Hiu, Sita 283 Buah Sirip Hiu Kering

Satpolairud Polres Touna Amankan 5 Pelaku Pemburu Hiu, Sita 283 Buah Sirip Hiu Kering

GANTARITV.COM TOUNA – Satpolairud Polres Tojo Una-Una (Touna) berhasil mengamankan lima pelaku yang terlibat dalam praktik pemburuan ikan hiu untuk diambil

Polres Metro Jakarta Selatan Ungkap Kasus Narkotika Jaringan Internasional, Amankan 8 Kg Sabu dan 2 Kg Ganja

Polres Metro Jakarta Selatan Ungkap Kasus Narkotika Jaringan Internasional, Amankan 8 Kg Sabu dan 2 Kg Ganja

GANTARITV.COM Jakarta – Dalam rangka mendukung Program Astacita Presiden RI, Polres Metro Jakarta Selatan berhasil mengungkap kasus tindak pidana narkotika selama

Polsek Ciputat Timur Bongkar Peredaran Obat Keras Tanpa Izin, Ribuan Butir Diamankan

Polsek Ciputat Timur Bongkar Peredaran Obat Keras Tanpa Izin, Ribuan Butir Diamankan

Tangsel — Jajaran Unit Reskrim Polsek Ciputat Timur berhasil mengungkap kasus peredaran sediaan farmasi tanpa izin edar di kawasan Gg.

Polisi Ringkus Dua Jambret Viral Saat CFD Di Sudirman

Polisi Ringkus Dua Jambret Viral Saat CFD Di Sudirman

GANTARITV.COM Jakarta – Tim Resmob Ditreskrimum Polda Metro Jaya berhasil meringkus dua penjambret menggunakan sepeda motor yang gondol ponsel pelari saat

Panglima TNI dan Kapolri Ikuti Fun Bike dalam Rangkaian Peringatan HUT Ke-79 TNI

Panglima TNI dan Kapolri Ikuti Fun Bike dalam Rangkaian Peringatan HUT Ke-79 TNI

GANTARITV.COM (Puspen TNI). Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto mengikuti acara Fun Bike dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-79

Bhabinkamtibmas Kelurahan Mustikasari Tingkatkan Keamanan dan Kerukunan Lewat Giat DDS di Masjid Khairu Ummah

Bhabinkamtibmas Kelurahan Mustikasari Tingkatkan Keamanan dan Kerukunan Lewat Giat DDS di Masjid Khairu Ummah

GANTARITV.COM BEKASI – Bhabinkamtibmas Kelurahan Mustikasari, Polsek Bantar Gebang, Aiptu Sarjono, SH, aktif menjalankan tugasnya dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat.

Polsek Medan Satria Tindaklanjuti Aduan Pungli Truk dan Aktivitas Ormas di Kaliabang Tengah

Polsek Medan Satria Tindaklanjuti Aduan Pungli Truk dan Aktivitas Ormas di Kaliabang Tengah

BEKASI – Polsek Medan Satria, Polres Metro Bekasi Kota, menindaklanjuti laporan masyarakat terkait dugaan pungutan liar (pungli) terhadap truk serta

Patroli Mobile 9002 Patko Samapta Polres Metro Bekasi Kota Jaga Ketertiban Lalu Lintas dan Keamanan di Area Padat Aktivitas

Patroli Mobile 9002 Patko Samapta Polres Metro Bekasi Kota Jaga Ketertiban Lalu Lintas dan Keamanan di Area Padat Aktivitas

GANTARITV.COM Kota Bekasi – Dalam rangka menciptakan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) serta kelancaran lalu lintas yang kondusif, personel