Gantari TV

Polsek Balige Tingkatkan Patroli di Objek Wisata Pantai Selama Libur Panjang

LBALIGE – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) selama libur panjang memperingati Kenaikan Isa Almasih, Polsek Balige Polres Toba meningkatkan patroli di kawasan wisata Pantai Lumban Bul-bul, Kecamatan Balige, Kabupaten Toba, Kamis (29/5/2025).

Kapolres Toba AKBP V.J Parapaga, S.I.K., melalui Kapolsek Balige AKP Slamet Pasaribu menyampaikan bahwa patroli akan berlangsung intensif mulai Kamis hingga Minggu selama masa libur Kenaikan Isa Almasih dan cuti bersama.

“Patroli dilakukan untuk mencegah terjadinya gangguan kamtibmas, khususnya tindak pencurian kendaraan bermotor yang kerap terjadi saat lokasi wisata ramai pengunjung,” ujar AKP Slamet.

Ia juga mengimbau wisatawan agar tetap waspada dan berhati-hati, serta tidak meninggalkan barang berharga di kendaraan.

“Tujuan utama patroli ini adalah menciptakan situasi yang aman dan kondusif, agar masyarakat dan wisatawan merasa nyaman saat menikmati liburannya,” tambahnya.

Langkah ini merupakan bagian dari komitmen Polres Toba dalam memberikan pelayanan dan perlindungan kepada masyarakat, khususnya selama masa libur panjang. (GUN)

Berita Terbaru

Video Terbaru

Berita Lainnya

Satgas Pamtas Yonif 715/MTL Sukseskan Program Pemerintah dengan Layanan Kesehatan dan Pembagian MBG

Satgas Pamtas Yonif 715/MTL Sukseskan Program Pemerintah dengan Layanan Kesehatan dan Pembagian MBG

GANTARITV.COM Puncak Jaya – Satgas Pamtas Yonif 715/MTL turut menyukseskan program pemerintah dengan menggelar layanan kesehatan gratis dan pembagian Makanan

Pendampingan Binaan DLH Kota Bekasi ke BSU Sapta Pesona Jatiluhur: Pelopor Ekonomi Sirkular Berbasis Maggot yang Menginspirasi

Pendampingan Binaan DLH Kota Bekasi ke BSU Sapta Pesona Jatiluhur: Pelopor Ekonomi Sirkular Berbasis Maggot yang Menginspirasi

BEKASI - Bank Sampah Unit (BSU) Sapta Pesona di Kelurahan Jatiluhur, Kecamatan Jatiasih, Kota Bekasi, layak mendapatkan apresiasi tinggi atas

Kunjungan Kapolsek Ke Pos Kamling, Mempererat Kolaborasi Polisi dan Masyarakat dalam Menjaga Keamanan di Bekasi Utara

Kunjungan Kapolsek Ke Pos Kamling, Mempererat Kolaborasi Polisi dan Masyarakat dalam Menjaga Keamanan di Bekasi Utara

GANTARITV.COM Bekasi, - Dalam rangka memperkuat kolaborasi antara pihak kepolisian dan masyarakat, Kapolsek Bekasi Utara, AKBP Yuliati S.Mn., mengadakan kunjungan ke

Evaluasi Kegiatan Perluasan Area Tanam (PAT) Melalui Pompanisasi di Wilayah Koramil 703/TP Kelurahan Kaliabang Tengah, Kecamatan Bekasi Utara

Evaluasi Kegiatan Perluasan Area Tanam (PAT) Melalui Pompanisasi di Wilayah Koramil 703/TP Kelurahan Kaliabang Tengah, Kecamatan Bekasi Utara

GANTARITV.COM BEKASI - Pada hari Kamis, 29 Agustus 2024 pukul 09.40 WIB hingga selesai, Bhabinkamtibmas Kelurahan Kaliabang Tengah, Kecamatan Bekasi Utara,

Naik Motor, Kakorlantas Polri Tinjau Langsung Pengamanan Lalu Lintas Puncak HUT ke-80 RI

Naik Motor, Kakorlantas Polri Tinjau Langsung Pengamanan Lalu Lintas Puncak HUT ke-80 RI

Jakarta – Kepala Korps Lalu Lintas (Kakorlantas) Polri, Irjen Pol Agus Suryonugroho, meninjau langsung pengamanan arus lalu lintas saat puncak

Persiapan Polri Amankan Upacara HUT ke-79 RI di IKN

Persiapan Polri Amankan Upacara HUT ke-79 RI di IKN

GANTARITV.COM Jakarta - Polri terus melakukan persiapan pengamanan dalam rangka upacara HUT ke-79 RI di Ibu Kota Nusantara (IKN) pada

TNI Kerahkan Kekuatan Laut dan Udara Respon Cepat Tenggelamnya KMP Tunu Pratama Jaya

TNI Kerahkan Kekuatan Laut dan Udara Respon Cepat Tenggelamnya KMP Tunu Pratama Jaya

Puspen TNI - Tentara Nasional Indonesia melalui Komando Armada II (Koarmada II) bergerak cepat merespons insiden tenggelamnya kapal feri KMP

Buktikan Komitmen Tuntaskan Kasus AM, Polda Sumbar Tindaklanjuti Permohonan Ekshumasi

Buktikan Komitmen Tuntaskan Kasus AM, Polda Sumbar Tindaklanjuti Permohonan Ekshumasi

GANTARITV.COM Jakarta. Wakil Ketua DPR RI, Sufmi Dasco Ahmad, mengatakan Polda Sumatra Barat (Sumbar) telah menerbitkan surat ekshumasi atau penggalian kubur

Kombes Pol Komarudin Resmi Jabat Dirlantas Polda Metro Jaya, Gantikan Kombes Pol Latif Usman

Kombes Pol Komarudin Resmi Jabat Dirlantas Polda Metro Jaya, Gantikan Kombes Pol Latif Usman

GANTARITV.COM Jakarta – Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo kembali melakukan mutasi terhadap sejumlah perwira tinggi dan menengah Polri. Salah satu

Kodim 0501/JP Selenggarakan Kegiatan P4GN Semester I TA 2024

Kodim 0501/JP Selenggarakan Kegiatan P4GN Semester I TA 2024

GANTARITV.COM Jakarta Pusat, - Kodim 0501/JP menggelar kegiatan Penyuluhan, Pencegahan, Pemberantasan, Penyalahgunaan, dan Peredaran Gelap Narkoba (P4GN) pada Semester I Tahun